Security System Order
Latest Updates

Download Cisco Packet Tracer

Tampilan awal Cisco Packet Tracer
Halo sobat blogger .. kali ini saya mau bagiin software penting khusus untuk simulasi jaringan nii sobat blogger, yaitu Cisco Packet Tracer. Saya hobi banget main simulasi jaringan di software ini sobat sampe sekarang. Karena membuat saya memahami bagaimana seluk beli dari hardware cisco tersebut.

Cisco Packet Tracer diperuntukan untuk semua kalangan dan sebagai alat bantu, pembelajaran, bahkan yang hobi  desain jaringan. Software ini juga bisa di terapkan untuk implementasi sebelum membangun jaringan yang sebenarnya.

Versi saat ini dari Cisco Packet Tracer yaitu mendukung sebuah Array dari simulasi protokol lapisan Aplikasi, serta dasar Routing dengan RIP, OSPF, dan EIGRP, sejauh yang diperlukan oleh kurikulum CCNA saat ini.

Aplikasi ini hanya menggunakan sejumlah kecil dari fitur yang ditemukan dalam perangkat keras yang sebenarnya menjalankan tantang Cisco IOS (Internetwork Operating System) saat ini.

Tampilan awal Cisco Packet Tracer.

Keterangan :
  1. Menu Bar terdiri dari menu pilihan File, Edit, Options, View, Tools, Extensions, and Help.
  2. Main Tool Bar menyediakan shortcut icon dari submenu File dan Edit.
  3. Common Tools Bar menyediakan akses ke alat-alat dalam ruang kerja yang digunakan.
  4. Logical/Physical Workspace and Navigation Bar, dengan tab di bar ini anda dapat beralih antara Workspace Fisik atau Logical. 
  5. Workspace yaitu area di mana anda akan membuat simulasi jaringan, menonton simulasi, dan melihat berbagai jenis informasi dan statistik.
  6. Realtime/Simulation Bar, dengan tab bar ini anda dapat beralih antara mode realtime dan mode simulasi.
  7. Network Component Box yaitu tempat dimana anda dapat memilih perangkat dan koneksi untuk menaruh komponen jaringan yang akan digunakan kedalam lembar kerja.
  8. Device-Type Selection Box berisi jenis alat dan koneksi yang tersedia di packet tracer. Device-specific selection box akan berubah tergantung pada jenis perangkat yang anda pilih. 
  9. Device-Specific Selection Box terdapat perangkat yang secara khusus ingin anda tempatkan dalam jaringan dan koneksi mana yang digunakan. 
  10. User Created Packet Window dalam jendela ini anda dapat mengatur paket masukkan ke dalam jaringan selama skenario simulasi.

Nii sobat hasil simulasi jaringan buatan saya hehe ..



Nahh bagi sobat yang tertarik ingin belajar Cisco Packet Tracer silahkan klik tombol download dibawah ini ya ..
Semoga bermanfaat.


Ditulis Oleh : Unknown

Sampai disini dulu ya sobat artikel tentang Download Cisco Packet Tracer. Jika ada yang ingin sobat tanyakan tentang artikel ini, silahkan sobat berkomentar dibawah. Jika sobat ingin mengcopy artikel tentang Download Cisco Packet Tracer boleh saja, tapi jangan lupa untuk menyertakan link sumbernya ya :) . Jangan Lupa Share ke Jejaring Sosial ya sobat, tombolnya ada dibawah ini. Terima Kasih semoga artikel ini bermanfaat, Salam Blogger !

0 Response to "Download Cisco Packet Tracer"

Posting Komentar

Terima kasih telah membaca artikel ini sobat ..
Silahkan berkomentar jika ada yang ingin sobat tanyakan seputar artikel ini ..

PERATURAN BERKOMENTAR
- Gunakan bahasa yang baik dan sopan
- Gunakan tulisan sesuai standar KBBI agar mudah dipahami
- Dilarang menggunakan tulisan/huruf/kata/kalimat yang sulit dipahami
- Dilarang berkomentar OOT (Out Of Topic)
- Dilarang berkomentar yang berbau sara/spam/junk
- Dilarang memasukkan link aktif
- Dilarang menggunakan Anonymous
- Berkomentarlah yang berkualitas (mudah dipahami)

Peraturan dibuat demi kenyamanan bersama.
Terima kasih atas kunjungannya sobat. Salam blogger.